Day: April 8, 2020

Samarinda Siapkan Lahan Pemakaman Jenazah Pasien Covid-19 di Tanah Merah

SAMARINDA – Tak ingin terjadi sepertj di luar daerah dengan sejumlah Insiden penolakan jenazah terjangkit virus corona, Walikota Samarinda Syaharie Jaang bertindak cepat dengan menyiapkan lahan pemakaman khusus jenazah pasien Covid-19 di Taman Pemakaman Raudhatul Jannah di Jl Serayu RT 20 kelurahan Tanah Merah, kecamatan Samarinda Utara.

Loading

Bagikan:
Read More »

Barkati Pantau SOP Covid-19 di Puskesmas, Semprot Disinfektan di Terminal Bus Lempake

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Wakil Walikota Samarinda M Barkati tak pernah lelah dalam berperang memutus mata rantai penyebaran Covid-19 alias virus corona yang kali ini dilakukan di dua kecamatan. Diawali dengan memantau pelaksanaan SOP protokol kesehatan Covid-19 di Puskesmas Lempake kemudian di terminal bus Lempake kecamatan Samarinda Utara, Rabu (8/3). Dari Samarinda Utara penyemprotan dilanjutkan di masjid Ad Darul Aman kelurahan Tani Aman Loa Janan Ilir. “Alhamdulillah hari ini bisa meninjau Puskesmas Lempake untuk memastikan implementasi SOP protokol kesehatan Covid-19 di puskemas ini. Sudah sesuai standarnya, mulai tempat cuci tangan hingga pengukuran suhu badan serta

Loading

Bagikan:
Read More »