Pertama di Kalbar, Kolaborasi PLN dan Pemkot Singkawang Berhasil Ubah Sampah Jadi Listrik

SINGKAWANG, Swarakaltim.com – PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kota Singkawang resmi mengoperasikan fasilitas pengolahan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Wonosari, Singkawang.
Sekda Sri Buka Porprov II Korpri Kaltim

TENGGARONG – Pekan Olahraga Provinsi Korpri (Porprov II Korpri) Tingkat Provinsi Kaltim 2022 resmi dibuka Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor diwakili Sekda Provinsi Kaltim Sri Wahyuni di Halaman Parkir Stadion Rondong Demang Tenggarong, Kutai Kartanegara, Rabu 23 Nopember 2022 malam.
Hadi : Pemuda Turut Konsisten Bangun Daerah

SAMARINDA – Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menjadi daerah di Bumi Nusantara yang secara konsisten melahirkan Pemuda Pelopor tingkat nasional yang secara langsung
Perguruan Tinggi Strategis Dukung Pemerintah Wujudkan Kesejahteraan

SAMARINDA – Gubernur Kalimantan Timur Dr H Isran Noor menegaskan Pemerintah Provinsi Kaltim telah mengupayakan berbagai kebijakan dan program untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Dinas Pendidikan Himbau Tidak Ada Lagi Anak Usia Sekolah Di Berau Yang Tidak Sekolah

Foto Kepala Dinas Pendidikan Berau Yudi Artangali TANJUNG REDEB,swarakaltim.com – Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Kabupaten Berau, Yudi Artangali berharap untuk tidak ada lagi anak-anak yang berada di fase kebutuhan pendidikan untuk tidak sekolah. Perangkat Dinas Pendidikan sangat mendukung program dari Bupati Berau dalam memberikan laptop pada guru hingga pemberian beasiswa pada murid untuk memenuhi standar […]
Event Porprov VII Kaltim Di Berau, Diharapkan Bupati Berkesan Dan Memiliki Kenangan Indah Terhadap Para Tamu
Foto saat Bupati Berau Sri Juniarsih Mas sambutan di acara Welcome party porprov VII Kaltim di Berau Terungkap Saat Acara Welcome Party Porprov VII Kaltim TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Dalam pagelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VII Kalimantan Timur (Kaltim), dimana Kabupaten Berau dipercayakan menjadi tuan rumah. Hal itu menjadi kebanggaan luar biasa bagi daerah, sehingga […]
Rizki Tenggelam di Sungai Karang Mumus Berhasil Ditemukan Meninggal Dunia

SAMARINDA – Akhirnya di hari ke 3 pasca pencarian jasad korban kecelakan air, Mohammad Rizki Santoso (usia 24 tahun) berhasil ditemukan dalam kondisi meninggal dunia pada Sabtu (26/11/2022) dini hari, sekitar pukul 02.30 Wita.
Dishub Bontang Sambut Baik Rute Pelayaran Bontang-Mamuju

BONTANG, Swarakaltim.com – Dinas Perhubungan (Dishub) Bontang menyambut baik rencana pembukaan rute pelayaran baru, Bontang-Mamuju.
Abdulloh : Program BPJS Kelas 3 Gratis Akan Berlanjut 2023
BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Ketua DPRD Kota Balikpapan Abdulloh memastikan, untuk visi dan misi Walikota Balikpapan Rahmad Masud terkait Program iuran BPJS Kesehatan gratis
Aksi Alumni Akpol 1996 Bantu Korban Gempa Cianjur

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Gempa bumi yang mengguncang Kabupaten Cianjur pada Senin, 21 November lalu mengakibatkan ribuan warga kehilangan tempat tinggal dan harus mengungsi saat ini.