
Analisis Tingkat Kepuasan Publik Terhadap Pemerintah Kutai Barat
Caption: Didampingi Ketua PWI Kubar Alfian Nur, Bupati FX Yapan menyerahkan cinderamata diterima Ketua PWI Kaltim, Abdurahman Amin, pada momen pengukuhan PWI Kubar, Kamis (31/10/2024). SENDAWAR, Swarakaltim.com – Pemerintah Kabupaten Kutai Barat (Kubar) provinsi Kalimantan Timur terus memperbaiki pelayanan publik kepada masyarakat di Bumi Sendawar Tanaa Purai Ngeriman, yang semakin cepat dan efektif. Secara keseluruhan, tingkat kepercayaan publik terhadap kinerja pemerintahaan FX Yapan dan H Edyanto Arkan pada masa periode kedua ini mengalami tren yang cukup positif, pencapaian kepuasan publik ini memang tidak dapat menjadi indikator mutlak terhadap kepemimpinan sebagai kepala daerah. Namun setidaknya