KKG  Bontang Gelar Pelatihan Penguatan Karakter Konsep Keagamaan 

BONTANG,Swarakaltim.com – Sebanyak 115 guru tergabung dalam Kelompok Kerja Guru (KKG) dan Pendidikan Agama Islam (PAI) Kota Bontang, mengikuti pelatihan pemahaman konsep keagamaan dengan metode pembelajaran interaktif dan kontekstual. Tujuannya  agar para peserta didik lebih mudah memahami dan menelaah materi yang diberikan para pendidik. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Bontang, Abdu Safa Muha, mengemukakan […]