21 OPD Pemprov Kaltim Masuk Zona Merah Serapan Anggaran Menjelang Akhir 2025

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Menjelang berakhirnya tahun anggaran 2025, Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur masih menghadapi tantangan dalam realisasi belanja daerah. Tercatat, sebanyak 21 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) berada dalam kategori merah berdasarkan hasil evaluasi sementara serapan anggaran. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur, Sri Wahyuni, menyampaikan bahwa upaya percepatan realisasi APBD masih terus dilakukan hingga batas akhir […]

Pemprov Kaltim Siapkan Rotasi dan Seleksi Terbuka untuk Isi Jabatan Kosong

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur memastikan penataan jabatan struktural dilakukan dengan pendekatan bertahap dan terukur. Sekretaris Daerah Kaltim, Sri Wahyuni, menyampaikan bahwa pengisian jabatan tetap mengacu pada sistem rotasi, penunjukan pelaksana tugas (Plt), serta seleksi berbasis kompetensi sesuai regulasi. Sri Wahyuni menjelaskan, setiap pergeseran pejabat harus dihitung secara cermat karena satu posisi yang […]

Pemprov Kaltim Bentuk Forum Kepatuhan BPJS Ketenagakerjaan, Fokus Perluas Perlindungan Pekerja Non-ASN

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur terus memperkuat komitmen dalam menjamin perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi seluruh pekerja di wilayah Benua Etam. Salah satu langkah konkret yang kini ditempuh adalah pembentukan Forum Kepatuhan BPJS Ketenagakerjaan sebagai wadah penguatan pengawasan dan koordinasi lintas sektor. Sri Wahyuni, Sekda Kaltim menekankan bahwa kehadiran forum ini tidak dimaksudkan […]

Telkomsel Tancap Gas di Kalimantan! Jaringan Super Andal, Siap Kawal Nataru Tanpa Putus

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com — Menyambut momen paling dinanti di penghujung tahun, Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Telkomsel Regional Kalimantan memastikan seluruh pelanggan dapat menikmati pengalaman digital terbaik tanpa hambatan. Melalui komitmen #MelayaniSepenuhHati, Telkomsel menyiagakan jaringan super andal, layanan pelanggan terdepan, serta sederet promo spektakuler untuk menemani setiap momen kebersamaan masyarakat Kalimantan. Demikian siaran pers yang […]

Buka Rakernis Sekretariat Jenderal, Irjen ATR/BPN Sampaikan Peran Strategis Staf Tata Usaha sebagai Pengawas Internal

  D.I. Yogyakarta, Swarakaltim.com – Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Pudji Prasetijanto Hadi, membuka Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Sekretariat Jenderal Kementerian ATR/BPN yang diselenggarakan pada Senin (22/12/2025). Pada forum yang diikuti jajaran Staf Tata Usaha dari satuan kerja (Satker) pusat dan daerah tersebut, Irjen ATR/BPN menyampaikan pentingnya peran Staf […]