Transformasi Kesehatan Jadi Kunci, Kaltim Mantapkan Langkah Menuju Indonesia Emas 2045

SAMARINDA, Swarakaltim.com — Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur menegaskan komitmennya memperkuat Transformasi Kesehatan Nasional sebagai langkah strategis mewujudkan generasi sehat dan tangguh menuju Indonesia Emas 2045. Komitmen tersebut ditegaskan dalam Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025, yang digelar di Halaman Kantor Gubernur Kaltim, Rabu (12/11/2025) pagi. Tahun ini, peringatan HKN mengusung tema “Generasi […]

Perhimpunan Bawe Paser Balikpapan Gelar Aksi Tanggap Sosial Pengendalian Stunting

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com.                Sebagai bentuk eksistensi Keberadaan Perhimpunan Bawe Paser Balikpapan menggelar aksi tanggap sosial, pengendalian pencegahan stunting untuk anak Indonesia. Kegiatan sosialisasi yang menggandeng DKK kota melalui Puskesmas Margasari dan Bunda PAUD Kelurahan, dan kader PKK Kota Balikpapan berlangsung di Gazebo, Kampung Atas Air, Balikpapan Barat, Jumat (7/11/2025). […]

Perkuat Kolaborasi, PT Berau Coal Turut Serta Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat

TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Berbagai peluang, PT Berau Coal berupaya turut serta dalam mendukung program Pemerintah daerah, termasuk dalam sektor Kesehatan. Sebagaimana kegiatan yang berlangsung selama dua hari, dimulai pada tanggal 21 Oktober 2025 dengan pemeriksaan balita lengkap, dilanjutkan pada 23 Oktober 2025 dengan kegiatan serupa di Kampung Suaran dan sekitarnya, Kecamatan Sambaliung. Agenda yang […]

Bupati Edwin Apresiasi Khitanan Massal Gratis Warnai Peringatan HKG PKK ke-53 di Kutai Barat

SENDAWAR, Swarakaltim.com – Tim Penggerak PKK (Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga) secara rutin menggelar kegiatan bakti sosial kepada masyarakat. Bukti kepedulian sosial ini terutama bagi masyarakat kurang mampu. Salah satunya menggelar khitanan atau sunatan massal gratis. Kegiatan khitanan massal gratis ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) ke-53, yang diikuti puluhan anak anak dari berbagai […]

BGN Tegaskan Program Makan Bergizi Gratis Bukan Sekadar Bantuan, Tapi Strategi Nasional Perkuat Ketahanan Gizi

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang tengah disosialisasikan Pemerintah di berbagai daerah bukan hanya sekadar program bantuan sosial, melainkan strategi nasional untuk memperkuat ketahanan gizi, dan membangun kemandirian pangan bangsa. Hal ini ditegaskan oleh Kolonel Cba Rustandi Wira Manggala, Analis Kebijakan Madya Sesdeputi Bidang Promosi dan Kerja Sama Badan Gizi Nasional (BGN), saat menghadiri Sosialisasi […]

Kutai Barat Mantapkan Strategi Menuju Kabupaten Sehat 2027

SENDAWAR, Swarakaltim.com – Menuju “Kabupaten Sehat” adalah upaya menciptakan wilayah yang bersih, nyaman, aman, dan sehat bagi warganya melalui program-program kesehatan yang terintegrasi dan partisipasi masyarakat. Proses ini melibatkan pemerintah daerah dan masyarakat untuk meningkatkan sarana, produktivitas, dan perekonomian melalui implementasi berbagai tatanan kesehatan yang disepakati, seperti permukiman bersih, sekolah sehat, dan pasar sehat. Untuk […]

Kesehatan Pekerja Dapur MBG Terjamin, Bupati Kubar Berharap Program MBG Meluas di Semua Sekolah

SENDAWAR, Swarakaltim.com – Pemerintah Kabupaten Kutai Barat (Kubar), terus mendukung porogram pemerintah pusat. Oleh karena pememantauan kesehatan pekerja dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG), dilakukan pemeriksaan rutin yang mencakup pemeriksaan fisik, kesehatan mental, dan lingkungan kerja. Pemeriksaan ini dilakukan oleh petugas puskesmas dan tim ahli gizi untuk memastikan penjamah makanan dalam kondisi sehat, bebas dari […]

Setara Layanan Kesehatan Daerah Lain, RSUD HIS Punya 24 Dokter Spesialis

SENDAWAR, Swara Kaltim – Dokter untuk masyarakat memiliki peran penting dalam diagnosis, pengobatan, pencegahan penyakit, serta edukasi kesehatan. Mereka adalah garda terdepan dalam sistem kesehatan, bekerja di berbagai fasilitas seperti puskesmas, rumah sakit, dan klinik, serta terlibat dalam program pengabdian masyarakat seperti pemeriksaan gratis dan vaksinasi. Peran mereka juga mencakup advokasi kesehatan, penelitian, dan penanganan […]

Muara Pahu Gelar Mini Lokakarya Upaya Penurunan Angka Stunting di Kutai Barat

SENDAWAR, Swarakaltim.com – Pemerintah Kabupaten Kutai Barat (Kubar), terus berupaya melakukan penanganan percepatan penurunan angka stunting. Program itu juga dilaksanakan Kecamatan Muara Pahu, dengan menggelar kegiatan mini lokakarya lintas sektor di tingkat kecamatan. Mini lokakarya percepatan penurunan stunting bertujuan untuk mengevaluasi, mengoordinasikan, dan merencanakan strategi penanganan stunting secara komprehensif dengan melibatkan semu pihak, seperti petugas […]

Kasus Diabetes pada Remaja di Gunung Bahagia Meningkat, Puskesmas Imbau Warga Jaga Pola Hidup Sehat

‎‎BALIKPAPAN,Swarakaltim.com.                       Kepala Puskesmas Gunung Bahagia, Kecamatan Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sulaiman, mengungkapkan bahwa kasus diabetes pada remaja di wilayahnya menunjukkan tren peningkatan dalam beberapa waktu terakhir. Hal ini disampaikan Sulaiman saat ditemui di Puskesmas Gunung Bahagia, Selasa (21/10/2025). ‎‎“Ya, ada lumayan […]