PJ Gubernur Kaltim Meninjau Gudang KPU Balikpapan

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Penjabat Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), Akmal Malik mengapresiasi KPU Balikpapan yang telah bekerja secara maksimal dalam menyiapkan logistik untuk persiapan Pilkada 2024 yang jatuh pada 27 November 2024. ”Pemilu ini tidak bisa hanya dilaksanakan oleh penyelengara, namun diperlukan dukungan dari semua pihak, ”tegas Akmal Malik usai melakukan peninjauan logistik di gudang KPU bersama […]

DKK Melarang Penjualan Makanan Bernama Latiao

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan melarang distributor maupun toko menjual makanan asal China bernama Latiao ke sejumlah sekolah sekolah di duga menjual makanan tersebut. Menurut Kepala DKK Balikpapan, Alwiati,pihaknya melarang distributor maupun toko di Balikpapan menjualkan makanan snack Latiao secara bebas , di duga mengandung bakteri berbahaya bagi kesehatan. Dan dapat mengakibatkan sakit […]

Memajukan UMKM, Grand City Menjadi Tempat Car Free Day

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Pemerintah Kota Balikpapan menambah satu lokasi yang dijadikan tempat Car Free Day (CFD) di kawasan Grand City. Penambahan ini, dikarenakan minat warga Balikpapan berolahraga semakin meningkat serta dapat menjadi even tempat wisata. Sebelumnya, Pemkot telah menetapkan CFD di kawasan lapangan merdeka, Balikpapan Kota. Pj Wali Kota Balikpapan Ahmad Muzakkir mengatakan, rencananya CFD berlokasi […]

Rakerda Hidayatullah, Pemuda Mampu Menjujung Nilai Luhur Bangsa dan Mewujudkan Indonesia Emas 2045

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Muhammad Taqwa hadir dalam kegiatan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) yang mengambil tema “Konsolidasi Progresivitas Pemuda yang Beradab Menuju Indonesia Emas 2045” di Kampus Induk Hidayatullah Pusat, Gunung Tembak. Ketua DPRD Kota Balikpapan, Muhammad Taqwa dalam sambutanya, pentingnya progresivitas yang beradab dalam membangun karakter generasi muda Indonesia. “Semangat yang […]

Dewan Mendukung CFG di Grand City

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Pj Sementara Walikota Balikpapan Ahmad Muzakkir menetapkan Car Free Day (CFD) di kawasan Grand City di apresiasi dan mendapatkan dukungan dari Ketua DPRD Kota Balikpapan Alwi Al Qadri. Dengan di tetapkan kawasan Grand City menjadi kawasan CFD mulai 17 November 2024. Maka akan bertambah tempat warga berolahraga. Sebelumnya CFD dikawasan lapangan Merdeka.”Ia sangat […]

Kasus Gondongan Mengalami Penurunan di November

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com -Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Kesehatan Kota Balikpapan memastikan kasus gondongan di Kota Balikpapan mengalami penurunan di bulan November. Dibandingkan bulan Agustus hingga September kasus gondongan meningkat. Menirut Kepala DKK Kota Balikpapan Alwiati, pihaknya memastikan kasus gondongan menurun di bulan November di karenakan DKK terus melakukan pencegahan penularan. “Sejak november belum ada laporan lagi […]

H.Laode Nasir,SE Anggota DPRD Provinsi Kaltim Sosialisasi Perda Nomor 1 Tahun 2024

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – H. Laode Nasir,SE Anggota Komisi I DPRD Provinsi Kaltim, Dapil Balikpapan dari Fraksi PKS bersama Ella Jamilah, ST,MT Kepala Bidang (Kabid) Pendataan dan Penetapan mewakili H. Idam Kepala BPPDRD (Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah) Kota Balikpapan sebagai narasumber melakukan sosialisasi Perda ( Peraturan Daerah) nomor 1 Tahun 2024 kepada ratusan warga, […]

Meningkatkan Minat Baca, Disputakar Memiliki Program Perpustakaan Keliling

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Dinas Perpustakaan dan Arsip(Disputakar) Kota Balikpapan terus mendorong dan memberikan literasi kepada warga Balikpapan untuk selalu gemar membaca. Salah satunya program dua unit mobil perpusatakaan keliling melintasi kawasan Dome, Lapangan Merdeka, hingga lokasi-lokasi keramaian. Perpustakaan keliling ini, tidak hanya anak -anak yang menyukai namun terlihat orang dewasa juga memiliki minat baca yang tinggi. […]

Dewan Mendukung Percepatan PTMB Dalam Penanganan Kebocoran Pipa Distribusi

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Komisi II DPRD Balikpapan mendukung penuh langkah Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Balikpapan untuk meningkatkan efisiensi distribusi air bersih dengan mempercepat penanganan kebocoran pipa distribusi. Upaya ini dianggap penting guna memastikan pasokan air bersih tetap stabil dan merata di seluruh wilayah kota. Menurut Wakil Ketua DPRD Balikpapan, Budiono, pihaknya kerap menekankan pentingnya pemeliharaan […]

PTMB di Minta Transparasi Pengelolaan Alokasi Anggaran

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Komisi II DPRD Balikpapan meminta Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) untuk meningkatkan transparansi dalam pengelolaan dan alokasi anggaran. Sehingga penggunaan dana publik oleh PTMB dapat dipertanggungjawabkan. Menurut Ketua Komisi II DPRD Balikpapan, Fauzi Adi Firmansyah, untuk transparasi anggaran harus menjadi prioritas dalam setiap proyek yang dibiayai dengan dana publik. “Anggaran yang dialokasikan untuk […]