Pemkot Samarinda Dorong Penguatan Sinergi dengan Ajudan Jenderal Korem 091/ASN

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda mendorong penguatan kolaborasi dengan jajaran Ajudan Jenderal TNI Angkatan Darat (AD), khususnya Ajenrem 091/Aji Surya Natakesuma (ASN), agar sinergi yang telah terjalin dapat semakin optimal ke depan. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Samarinda, Miftahurrizqa, usai menghadiri acara syukuran peringatan Hari Ulang Tahun […]

Kaajenrem 091/ASN Peringati HUT ke-75 Ajudan Jenderal TNI AD, Apresiasi Dedikasi Prajurit dan Senior

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Korps Ajudan Jenderal TNI Angkatan Darat memasuki usia ke-75 tahun pada 2025. Peringatan tersebut digelar oleh Komando Resor Militer (Korem) 091/Aji Surya Natakesuma (ASN) dalam suasana khidmat dan penuh kebersamaan. Kepala Ajudan Jenderal Korem (Kaajenrem) 091/ASN, Letkol Caj R. Arie Juwanda, menyampaikan penghargaan kepada seluruh prajurit dan keluarga besar Korps Ajudan Jenderal […]