Gubernur Isran di Tim Transisi IKN

SAMARINDA – PROGRES IKN terus bergerak. Melalui Keputusan Presiden Nomor 9 Tahun 2022, Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik mantan Wakil Menteri Perhubungan yang juga pakar infrastruktur dan transportasi Bambang Susantono menjadi Kepala Otorita IKN.
SE WFH Gubernur Masih Berlaku, Deni : Tidak Perlu Buat Baru

SAMARINDA – Pelaksanaan bekerja dari rumah atau work from home (WFH) di Kaltim khususnya di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur hingga saat ini masih berlaku sesuai surat edaran Gubernur Kaltim tentang WFH bagi Aparatur Sipil Negara (ASN).
Usulan DBH SDA Perlu Penguatan Politis

BALI – Usulan penambahan komponen dana bagi hasil sumber daya alam (DBH-SDA) dalam Peraturan Pemerintah (PP) oleh provinsi penghasil, selain berdasarkan aturan juga perlu penguatan secara politis.
Gubernur Isran Undang Gubernur se Indonesia Bahas DBH

BALI – Gubernur se Indonesia yang akan menghadiri Rakernas APPSI di Bali, diundang Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Dr H Isran Noor untuk membahas dana bagi hasil sumber daya alam (DBH SDA).
Hikmah Kehidupan Edisi Lebaran Puji di Yogyakarta Tragedi Alas Sepatu Lepas di Malioboro

Swarakaltim.com – SEKECIL apapun profesi maupun keahlian seseorang, jangan pernah menganggapnya remeh. Kita akan merasakan begitu besar manfaatnya ketika “si kecil” itu tidak ada saat dibutuhkan.