Kaltim Peduli Disabilitas, 30 SLB di Bumi Etam Siap Tampung Siswa Difabel

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Hak memperoleh pendidikan yang layak berlaku bagi semua orang. Termasuk bagi mereka yang memiliki keterbatasan. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) berkomitmen pada pemerataan pendidikan bagi seluruh kelompok masyarakat.
Hadiri Wisuda XIII SMK Kesehatan, Faisal : Sekolah Setinggi-Tingginya

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kaltim sekaligus sebagai Ketua Persatuan Asosiasi Farmasi Indonesia (PAFI) Kaltim,
Ditresnarkoba Polda Kaltim Amankan Dua Tersangka Kasus Sabu di Gunung Bugis

BALIKPAPAN – Direktorat Reserse Narkoba Polda Kaltim kembali berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu sabu dengan mengamankan dua orang tersangka yakni pria dan wanita. Kedua tersangka berinisial SI dan YP diamankan di daerah gunung bugis Kecamatan Balikpapan Barat, Selasa (1/5/2023).