Telkomsel One Fun Run Sukses Meriah Digelar di Samarinda dan Bontang

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Telkomsel Branch Samarinda sukses menggelar “Telkomsel One Fun Run 2023” yang berlangsung di kota Samarinda Sabtu 9 September 2023 malam pukul 19.00 WITA dan kota Bontang Minggu 10 September 2023 pagi pukul 06.00 WITA.
Menjaga Arsip Sejarah, DPK Kaltim dan ANRI Gelar Bimtek Risk Assesment Arsip Statis

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Hindarkan arsip dari potensi kerusakan, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim bersama Arsip Nasional RI (ANRI) gelar Bimtek Risk Assesment Arsip Statis pada September 2023.
DPRD Melakukan Kajian Akademik, Membangun Museum Sejarah Dengan Konsep Modern

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Ketua Komisi IV DPRD Kota Balikpapan Doris Eko Ryan Desyanto mendorong adanya museum sejarah dengan konsep modern.
Hotel Memiliki Sertifikasi,Guna Memberikan Kepuasan Tamu Terhadap Pelayanan Hotel

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) mendata sekitar 80 % pekerja perhotelah sudah memiliki sertifikasi.
LKPJ DPK Kaltim 2022 capai 100 Persen untuk Kegiatan Fisik

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Capaian kinerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kaltim tahun 2022, untuk kegiatan fisik 100 persen, sedangkan realisasi keuangan 96,09 persen.
Arsip Selamatkan Keberadaan Organisasi

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim mendapat kunjungan hangat dari organisasi Muhammadiyah Samarinda, baru-baru ini.
Program Penghapusan Sanksi Pajak Oleh DPPDRD

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Pemerintah Kota Balikpapan melalui Badan Pengelola Pajak Dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan memberikan relaksasi berupa penghapusan sanksi denda pajak.
IAD Kejati Kaltim Buka Kembali IAD Mart, Bentuk Promosi Karya Inovasi Produk UMKM.

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Dalam rangka untuk mensejahterakan keluarga besar Kejaksaan Tinggi (Kejati) provinsi Kalimantan Timur (Kaltim),
Astra Motor Kaltim 2, Ajak Komunitas Motor Honda Gelar Genio Movie Ride

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Kembali mempererat keakraban antara konsumen dan komunitas sepeda motor Honda di bawah naungan Honda Etam Kaltim, kali ini Main Dealer Astra Motor Kaltim 2 menggelar Community Event bertajuk Genio Movie Ride yang berlangsung pada hari Minggu (10/9/2023) lalu.
DPK Kaltim Ikuti Rapat Koordinasi LKD di Palembang

PALEMBANG, Swarakaltim.com – Arsip Nasional RI (ANRI) bersama dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan gelar Rapat Koordinasi Kepala Lembaga Kearsipan Daerah (LKD) dalam rangka menyambut persiapan Hari Kearsipan ke-52.