Day: Januari 5, 2025

H. Laode Nasir,SE Sosialisasikan Perda No 2 Tahun 2022, Pentingnya Membangun Ketahanan Keluarga

BALIKPAPAN,Swarakaltim.com – Menciptakan ketahanan keluarga, sangat penting dan dibutuhkan saat ini. Sebagai wujud kepedulian, tanggung jawab dan keseriusan Pemerintah Daerah, masyarakat dan semua pihak. Maka perlu nya memahami Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) No.2 Tahun 2022 tentang Penyelenggaraan Pembangunan Ketahanan Keluarga. Hal ini diungkapkan H. Laode Nasir, SE Anggota DPRD Provinsi Kaltim Fraksi PKS Komisi I pada kegiatan sosialisasi Perda No 2 Tahun 2022 tersebut di gedung pertemuan LNC di Kelurahan Karang Rejo, Kecamatan Balikpapan Tengah, Kota Balikpapan Kalimantan Timur (5/1/’25). “Perubahan dan perkembangan di masyarakat begitu cepat, hal ini sejalan dengan

Loading

Bagikan:
Read More »

Tagihan Air PDAM Melonjak Hingga Tembus 12 Juta, Dirut Minta Pelanggan Segera Koordinasi Petugas.

Foto suasana saat pelanggan yang sedang klarifikasi tagihan ke kantor PDAM TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Tagihan air pelanggan Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Batiwakkal baru-baru ini mengejutkan banyak pihak, ada yang naik 4 kali lipat, bahkan ada satu warga yang tagihannya tembus hingga Rp 12 juta. Menanggapi hal ini, Direktur Perumda Air Minum Batiwakkal Berau, Saipul Rahman minta agar pelanggan yang tagihanya janggal segera menghubungi petugas atau datang langsung ke Kantor Perumda. Melalui pernyataan resmi, Saipul meminta maaf secara pribadi dan atas nama seluruh pihak Perumda Batiwakkal kepada pelanggan yang merasa tidak nyaman

Loading

Bagikan:
Read More »