Setahun BBM Disperkimtan Kubar Capai Rp2 Miliar, Kejaksaan Tindak Lanjut LHP BPK RI

SENDAWAR – Tim Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Negeri (Kejari) Kutai Barat (Kubar), kemarin Senin (16/1/2023), melakukan penggeledahan di Kantor Dinas Pemukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kubar, terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan BBM tahun 2020.
Cari Bibit Pembalap Menuju Kejurnas Kaltim, Sendawar Open Race Warnai Sirkuit Lanay Jaya

SENDAWAR – Setelah vakum selama pandemi Covid-19 dua tahun lalu, kegiatan pembalap motor kembali digelar di Kabupaten Kutai Barat (Kubar).
Kaltim Provinsi Paling Digital di Indonesia

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menempati peringkat keempat dari 10 provinsi paling digital di Indonesia. Peringkat ini merupakan penilaian dari Indeks Masyarakat Digital (IMD) Indonesia Tahun 2022 yang dikeluarkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo).
Gerak Cepat, Non ASN DPK Kaltim Terima SK Pengangkatan

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Pegawai Non ASN atau Honorer di lingkungan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim patut bersyukur dengan keputusan serta perjuangan Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor yang tetap mempertahankan keberadaan honorer.
Debi Terpilih Pimpin PWI Balikpapan

BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Debi terpilih sebagai Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Balikpapan periode 2023-2026.
Press Release Akhir Tahun, Ini Capain Polres di Kubar-Mahulu

SENDAWAR – Kepolisian Resort Polres Kutai Barat (Kubar) berhasil mengungkap 347 kasus sepanjang tahun 2022. Hal ini menunjukan capaian kinerja Polri di wilayah hukum dua kabupaten yakni Kubar dan Mahulu.
Luar Biasa, PAD Kaltim Surplus Rp 1,8 Triliun

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Capaian luar biasa disumbangkan dari perolehan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kalimantan Timur. Dimana mengalami surplus Rp 1,8 triliun per 30 Desember 2022 terhadap realisasi pendapatan daerah.
Terbaik Sepanjang Sejarah, PLN Raih 15 Penghargaan Proper Emas dan CEO Green Leadership Utama

JAKARTA , Swarakaltim.com – PT PLN (Persero) mencatatkan sejarah dengan meraih 15 penghargaan Program Penilaian Kinerja Perusahaan (Proper) Emas Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).
Pemkot Balikpapan Terima penghargaan ARM Tahun 2022, dari Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin

JAKARTA, Swarakaltim.com – Walikota Balikpapan Rahmad Masud menerima langsung penghargaan Anugerah Revolusi Mental ( ARM) tahun 2022 langsung dari Wakil Presiden Ma’ruf Amin dan Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy.
Walikota Melantik Muhaimin Menjadi Sekda Definitif
BALIKPAPAN, Swarakaltim.com – Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud secara resmi melantik Muhaimin sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) definitif Kota Balikpapan.