Tag: BERAU

DPRD Telah Kelarkan Penyusunan Tatib, Pembentukan Fraksi Dan Orientasi

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Tahap demi tahap telah dikelarkan seluruh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Berau. Terakhir baru dilalui para Wakil Rakyat masa jabatan 2024-2029 tersebut adalah orientasi dan pendalaman tugas, sebagaimana yang diamanatkan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 6 Tahun 2024. Menurut Ketua DPRD Bumi Batiwakkal Sementara, Liliansyah saat dihubungi via seluler membenarkan, bahwa tahapan telah dikelarkan Dewan sejauh ini yakni penyusunan tata tertib (tatib), pembentukan Fraksi dan terbaru sekali orientasi yang terkahir diikuti para Wakil Rakyat sejak tanggal 16-20 September 2024 lalu di Kota Samarinda. “Orientasi telah kami jalani

Bagikan:
Read More »

Jembatan Sambaliung, Ikon Baru Wisata Berau

TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Kabupaten Berau sebagai ikon pariwisata Kalimantan Timur akan semakin menarik dengan kehadiran element estetis Jembatan Sambaliung di Tanjung Redeb. Element estetis Jembatan Sambaliung Berau karya desainer/seniman John Martono (Kapten John) merupakan hasil program corporate social responsibility (CSR) PT Berau Coal. Mengawali sambutannya, Penjabat Gubernur Kaltim Akmal Malik coba berkisah awal kunjungannya ke Kabupaten Berau pada tujuh bulan lalu. “Saya sangat terpesona dengan daerah ini, luar biasa wisatanya,” katanya, Sabtu 21 September 2024. Menurut dia, kabupaten paling utara Benua Etam dan menyandang daerah tujuan wisata Kalimantan Timur sangat layak dijadikan destinasi

Loading

Bagikan:
Read More »

Pj Gubernur : Wisata Air Panas Asin Tak Perlu ke Jabar dan Kalsel

BIATAN, Swarakaltim.com – Kalimantan Timur ternyata masih menyimpan berjuta misteri dan potensi wisata alam langka yang tidak dimiliki daerah lain se nusantara. Diantaranya, Wisata Air Panas Asin Pemapak yang terletak di Kampung Biatan Bapinang Kecamatan Biatan, Kabupaten Berau. “Air panasnya bukan geothermal, juga bukan vulkanik. Tetapi hasil resapan batu karst,” kata Penjabat Gubernur Kaltim Akmal Malik saat mengunjungi kawasan Wisata Air Panas Asin Pemapak Kampung Biatan Bapinang, Ahad 22 September 2024. Menurut Akmal, kawasan air panas asin Pemapak meski tidak terlalu luas kawasannya, namun mampu memberdayakan masyarakat sekitarnya. “Bagi saya bukan luasannya, tapi ikhtiar

Loading

Bagikan:
Read More »

Elemen Estetis Jembatan Sambaliung Diresmikan Pj Gubernur, Kolaborasi Seni dan Infrastruktur Ciptakan Daya Tarik Baru untuk Berau

TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Kabupaten Berau kembali mencatat sejarah dengan diresmikannya elemen estetis Jembatan Sambaliung Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur, Akmal Malik, Sabtu (21/9/2024). Peresmian ini menjadi simbol kolaborasi antara seni, budaya, dan infrastruktur yang memperkaya daya tarik pariwisata Bumi Batiwakkal. Akmal Malik menyampaikan apresiasi terhadap karya seni monumental hasil karya seniman ternama, John Martono. Elemen estetis yang menghiasi Jembatan Sambaliung ini tidak hanya mempercantik jembatan, tetapi juga menggambarkan kekayaan budaya Berau dengan memadukan unsur tradisional dan modern. “Jembatan Sambaliung kini bukan hanya sekadar penghubung antarwilayah, tetapi juga simbol identitas budaya masyarakat Berau,” ujar

Loading

Bagikan:
Read More »

Dukung Penuh Perumdam, Dewas Selalu Siap Awasi Kinerja Perusahaan

TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com  – Dalam kinerjanya melayani pelanggan, Perusahaan Umum Daerah Air Mimun (Perumdam) Batiwakkal tidak berjalan sendiri, selain dinahkodai oleh Kuasa Pemilik Modal (KPM) yakni Bupati Berau, Perusahaan pelat merah tersebut kinerjanya juga diawasi langsung oleh Dewan pengawas (Dewas). Dalam hal tersebut, Dewas memiliki 6 fungsi wajib yang digunakan untuk mengawasi jalannya perusahaan. Hal itu terungkap saat rapat forum RT yang digelar di halaman kantor Perumdam, Jalan Raja Alam 1, Kecamaan Tanjung Redeb, Rabu (18/9/2024) malam lalu.  Dalam forum silaturahmi yang dikemas santai oleh Perumdam tersebut, Mustakim Suharjana selaku Dewas, dihadapan KPM dan

Loading

Bagikan:
Read More »

Melalui Tabligh Akbar HUT ke-30 PSHT, Bupati Dorong Penguatan Karakter dan Bela Diri di Berau

Foto suasana saat HUT ke-30 PSHT Cabang Berau yang dihadiri langsung Bupati, Sri Juniarsih Mas beserta suami TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-30 Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Berau, yang juga bertepatan dengan Harlah PSHT ke-102 secara nasional, PSHT menggelar Tabligh Akbar, Jumat malam (20/09/2024) di Lapangan GOR Pemuda, Kecamatan Tanjung Redeb. Nampak dalam kegiatan itu dihadiri langsung Bupati Kabupaten Berau, Sri Juniarsih Mas. Serta membuat kegiatan itu semakin luar biasa atas kehadiran ulama kondang Gus Danang Al-Bento yang memberikan tausiyah. Dalam sambutan Bupati, Sri Juniarsih mengucapkan

Bagikan:
Read More »

Pencak Silat PSHT Komitmen Siap Kawal Demokrasi di Indonesia, Terungkap Saat Gelar Deklarasi Pilkada Damai 2024

Foto suasana Deklarasi Pilkada Damai PSHT Cabang Berau TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Tahap demi tahap Pemilihan umum Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 berlalu. Sehingganya sebagai salah satu organisasi Pencak Silat di Kabupaten Berau, Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Bumi Batiwakkal menggelar Deklarasi Pilkada Damai, sebagai bentuk komitmen siap kawal demokrasi di Indonesia. Sebab terlaksananya Pilkada secara aman dan lancar merupakan tanggung jawab bersama. Karena itu, melalui kegiatan deklarasi yang dikemas dengan acara Tablig Akbar dalam rangka memperingati hari ulang tahun (HUT) ke-30 PSHT Cabang Berau, juga merupakan bentuk dukungan warga atau anggota PSHT

Bagikan:
Read More »

Masa Jabatan KPM 3,5 Tahun, Bupati Sebut Dari Target 25 ribu SR, Terealisasi 10 ribu

Foto saat KPM Perumdam Batiwakkal, Sri Juniarsih Mas dan Direktur  Perumdam Batiwakkal, Saipul Rahman memberikan sambutan. TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com  – Usia jabatan Bupati Kabupaten Berau, Sri Juniarsih Mas yang juga merupakan Kuasa Pemilik Modal (KPM) Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Batiwakkal hanya 3,5 tahun, namun beliau mengaku bersyukur atas capaian pemasangan Sambungan Rumah (SR) baru pelanggan. Kenapa demikian, sebab dari target 25 ribu di Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), sampai pertengahan tahun 2024, target tersebut sudah terealisasi 10 ribu lebih. Hal itu diungkapkan KPM Perumdam Batiwakkal saat menghadiri pertemuan forum RT yang

Loading

Bagikan:
Read More »

Pagu APBN Untuk Pemasangan SR Gratis Anjlok, Perumdam Bakal Berjuang Ke Pempus

TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Awalnya, Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Batiwakkal bisa bernafas lega karena target penambahan Sambungan Rumah (SR) baru mendapat dukungan penuh dari Pemerintah pusat (Pempus). Namun setelah anggaran yang diperuntukan untuk SR gratis se Indonesia anjlok, maka situasi ini memaksa Direktur Utama (Dirut) Perumdam harus berjuang ke Pempus. Karena menurut informasi, anggaran yang disiapkan APBN Tahun 2024 sebesar Rp 1,6 triliun se Indonesia, turun menjadi hanya Rp 600 miliar saja. Hal tersebut menurut penjelasan Direktur Utama Perumdam Batiwakkal, Saipul Rahman, tentu akan berdampak kepada target pembagian SR gratis dari Pempus

Loading

Bagikan:
Read More »

Memang Ditemukan Pemilihan Ganda, Makanya Penting Dilakukan Penyempurnaan Daftar Pemilih

Foto suasana rapat pleno saat Ketua KPU Berau, Budi Harianto dengan didampingi para Divisi Divisi terkirim. TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Bertindak sebagai pimpinan rapat pleno terbuka penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Tingkat Kabupaten pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur juga Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Berau, Budi Harianto mengakui bahwa, memang KPU ada menemukan pemilihan ganda. Makanya beliau menekankan, penting dilakukan penyempurnaan daftar pemilih. “Tujuannya, agar hasil penetapan DPT nanti dapat lebih akurat. Karena itu kita akan terus melakukan pemutakhiran data sebaik mungkin. Hal adanya menemukan pemilih ganda,

Bagikan:
Read More »