
Jadi Pembicara Internasional, Isran Tegaskan Komitmen Pembangunan Hijau di Kaltim
JENEWA, Swarakaltim.com – Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Dr H Isran Noor didaulat menjadi salah satu pembicara dalam webinar internasional “Mobilization of Climate Finance for Accelerating Climate Actions” atau “Mobilisasi Pendanaan Perubahan Iklim untuk Mempercepat Aksi Perubahan Iklim”