Day: Februari 11, 2020

Perdana, Pemkab Berau Gelar Musrembang Tingkat Kecamatan Tanjung Redeb

Suasana foto bersama Bupati dan Wakil Bupati serta DPRD Berau selesai kegiatan Musrembang Kecamatan TANJUNG REDEB, Swarakaltim.com – Musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan di Kabupaten Berau tahun 2020 dimulai. Kegiatan penyusunan kegiatan pembangunan untuk tahun 2021 itu perdana digelar di Kecamatan Tanjung Redeb, di Pendopo kantor kecamatan, Selasa (11/2). Kegiatan dipimpin langsung oleh Bupati Berau Muharram didampingi Wakil Bupati Agus Tantomo dan Camat Tanjung Redeb, Syahrani. Hadir pada Musrenbang Sekkab Berau M Gazali, Asisten Sekkab Berau, Ketua DPRD Berau Madri Pani, Wakil Ketua DPRD Berau Syarifatul Syadiah beserta anggota, kepala Organisasi Perangkat Daerah

Loading

Bagikan:
Read More »

Disdik Gelar Workshop Kurikulum Bagi Wakil Kepala SMP

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Kurikulum sangat memegang peranan penting dalam hal keberhasilan pendidikan bagi para peserta didik. Dalam kesempatan ini Dinas Pendidikan Kota Samarinda menggelar “Workshop Kurikulum Bagi Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMP Negeri dan SMP Swasta” yang diselenggarakan di aula Rumah Jabatan Walikota Jl S Parman Samarinda dan dibuka   Walikota diwakili oleh Asisten II Setkot Samarinda, Nina Endang Rahayu, Senin (10/02). Dalam sambutan Walikota yang dibacakan Nina, ada  beberapa isu penting yang patut diperhatikan berkaitan dengan tugas sebagai Wakil Kepala Sekolah bidang kurikulum. “Wakil Kepala itu jika dilihat dalam hierarki struktur organisasi merupakan

Loading

Bagikan:
Read More »

Fantastis, PRS Mampu Sedot 100 Ribu Pengunjung dan Cetak Transaksi Rp 8 M

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Pekan Raya Samarinda (PRS) Tahun 2020 resmi ditutup Wakil Walikota Samarinda, M Barkati semalam (09/02). Walaupun sempat turun hujan, tapi tidak menyurutkan 13 ribu warga Samarinda untuk hadir menyaksikan secara langsung prosesi penutupan event expo terbesar di Samarinda yang merupakan rangkaian memeriahkan Hari Jadi Kota Samarinda Ke 352 dan HUT Pemerintah Kota Ke 60 tersebut. Sekretaris Panitia Pelaksana Pekan Raya Samarinda 2020, Syamsul Anwar dalam laporannya menyampaikan selama sepekan pelaksanaan PRS di arena GOR Segiri Samarinda terhitung sejak tanggal 3 hingga 9 Februari, ada sebanyak 100 ribu pengunjung yang hadir dalam

Loading

Bagikan:
Read More »

DPRD Tanah Bumbu Belajar Inovasi Dukcapil ke Samarinda

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Rombongan DPRD Kabupaten Tanah Bumbu Kalimantan Selatan melakukan kunjungan Kerja ke kota Samarinda mengenai inovasi-inovasi unggulan di Dinas Kependudukan dan Catatan sipil (Disdukcapil) Samarinda yang banyak mengukir prestasi pelayanan baik nasional maupun daerah, Selasa (11/02/2020) Rombongan Anggota DPRD Tanah Bumbu langsung diterima Wakil Walikota Samarinda M Barkati di Ruang Rapat Wakil Walikota Samarinda dan didampingi Asisten III Setkot Ali Fitri Noor, Kadisdukcapil Abdullah, serta beberapa Kabid dan Kasi di lingkungan Disdukcapil. Barkati menyambut baik dengan kedatangan rombongan DRPD Tanah Bumbu “Sampai saat ini Pemerintah kota Samarinda juga masih banyak belajar dengan

Loading

Bagikan:
Read More »

KNPI Kubar Bentuk Panitia Pelantikan Pengurus 2019-2022

KUTAI BARAT, Swarakaltim.com – DPD KNPI Kutai Barat menggelar rapat pembentukan panitia pelantikan pengurus periode 2019-2022, berlangsung di Sekretariat DPD KNPI Kubar, Busenis Tinggi Diraja Sendawar, Selasa (11/2/2020). Kegiatan ini juga dalam rangka konsolidasi organisasi. Dipimpin Ketua KNPI Kubar Canissius Arjan didampingi Sekretaris Fahruzjiansyah, Bendahara Syahir Syahraeny, Ketua OKK Antonius Noveldi dan dihadir jajaran pengurus DPD KNPI Kubar. “Setelah menerima SK kepengurusan dari DPD KNPI Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), maka kita laksanakan rapat dalam rangka menyusun kepanitiaan pengukuhan pengurus KNPI Kubar 2019-2022,” Ungkap Ketua KNPI Kubar Canassius Arjan, usai kegiatan tersebut. Dalam rapat itu,

Loading

Bagikan:
Read More »

Walikota Samarinda Resmikan Masjid di Palu

:Dibangun dari Sumbangan Warga Samarinda Peduli Tsunami dan Gempa PALU, Swarakaltim.com – Setelah disalurkan pasca terjadinya musibah tsunami dan gempa Sulawesi Tengah, tepatnya di Palu tahun 2018 lalu, akhirnya Walikota Samarinda Syaharie Jaang mewakili warganya meresmikan Masjid Al-Ihsan di lokasi musibah, Senin (10/02) siang tadi. Masjid yang dibangun dari dana warga Samarinda yang digalang oleh Pemkot Samarinda melalui Dompet Peduli Bencana ini berlokasi di Jl Tambarate, Kelurahan Duyu, Kecamatan Tatanga Palu, Sulawesi Tengah. Peresmian langsung oleh Walikota Samarinda bersama Walikota Palu Hidayat didampingi Sekretaris Daerah Kota Samarinda Sugeng Chairuddin, Kepala Kementerian Agama Masdar Amin,

Loading

Bagikan:
Read More »

PMII Samarinda Demo Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Puluhan mahasiswa Samarinda yang tergabung dalam organisasi Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Kota Samarinda menggelar “Aksi Demo Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan”, Senin (10/2/2020) di badan jalan depan Kantor DPRD Kota Samarinda Jl Basuki Rahmat. Ketua PC PMII Samarinda M Ajie Faisal Mutaqqin Z.A mengatakan ini bentuk kepedulian mereka terhadap masyarakat yang tidak mampu dan sekaligus langkah awal perjuangan dengan prosedur, yakni gelar aksi demo di DPRD Kota Samarinda dan meminta ketegasan dari pihak DPRD, kemudian lanjut ke DPRD Provinsi Kaltim hingga ke Pemerintah pusat. “Keputusan kenaikan iuran BPJS

Loading

Bagikan:
Read More »