
BREAKING NEWS, Swab Test Covid-19, Satu Warga Kubar Positif Corona
KUTAI BARAT – Bupati Kabupaten Kutai Barat FX Yapan mengumumkan hasil Swab Test Covid-19 dari salah pasien PDP yang Rapid Testnya telah di kirim ke Surabaya, telah dinyatakan positif terkonfirmasi virus corona.