DPRD Apresiasi Cepat Tanggap OPD Terkait Akan Keluhan PKL Tepian Ahmad Yani

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Program penyeragaman rombong Pedagang Kaki Lima (PKL) di Tepian Jl Ahmad Yani, Tanjung Redeb telah direalisasikan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) sangat bagus. Ditambah, saat ada keluhan dari para PKL Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait segera menyikapi. “Cepat tanggap ini sangat kami apresiasi. Artinya program […]

Jaga Potensial Objek Wisata Daerah Dengan Maksimalkan Pengelolaan

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) sangat mendukung Kabupaten Berau sebagai penyangga di sektor pariwisata tatkala Ibu Kota Negara (IKN) telah terealisasi nantinya. Diluar dari itu, memang hingga saat ini destinasi wisata Bumi Batiwakkal terbaik, terindah serta terunik di Benua Etam. Dengan demikian ungkap Ketua DPRD Berau, Madri Pani saat berjumpa di […]

Ribuan Jamaah Padati Majelis Dzikir dan Shalawat “Nurul Islam” Sangasanga

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Dalam rangka memperingati Haul yang ke-11 Syekh KH. Muhammad Saman Al Banjari, digelar Majelis Dzikir dan Shalawat. Nampak ribuan jamaah memadati halaman pendopo Majelis Dzikir dan Shalawat Ma’rifatullah Wa Ma’rifaturrasul “Nurul Islam” di Sangasanga, Kutai Kartanegara, Jumat (26/7/2024) malam tersebut. Acara yang dikemas dengan ngaji bareng Abuya DR. KH. Arrazy Hasyim, […]

Langkah Baru Tingkatkan Pelayanan Kesehatan di Berau, Rumah Sehat Baznas Dioperasikan

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Soft launching layanan kesehatan Rumah Sehat Baznas (RSB) Kabupaten Berau secara resmi dibuka oleh Bupati Kabupaten Berau, Sri Juniarsih Mas, yang digelar di RSB, Jl S.A Maulana, Tanjung Redeb, Sabtu (27/07/2024). Kegiatan sebagai celah memperkenalkan layanan kesehatan yang disediakan oleh Baznas Kabupaten Berau bagi mustahiq dan masyarakat Bumi Batiwakkal. Dalam sambutannya, […]

DPRD Apresiasi Beroperasinya Rumah Sehat Baznas

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Wakil Ketua l DPRD Kabupaten Berau, Syarifatul Syadiah, sangat apresiasi atas beroperasinya Rumah Sehat Baznas yang baru saja diresmikan, Sabtu (27/07/2024). Dalam kesempatan tersebut, beliau menyatakan apresiasinya terhadap layanan kesehatan yang diberikan oleh Rumah Sehat Baznas kepada masyarakat Kabupaten Berau. “Keberadaan Rumah Sehat Baznas ini sangat membahagiakan dan saya apresiasi sekali. […]

GDPK Diharapkan Fraksi NasDem Memperbaiki Komitmen Pemkab Berau Terhadap Prioritas Pembangunan Kependudukan

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Peraturan daerah (Perda) tentang Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK) telah disahkan Pemerintah bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Berau tanggal 24 Juni 2024 lalu. Menurut Fraksi Partai Nasional Demokrat (NasDem), disampaikan Anggotanya, Dedy Okto Nooryanto kehadiran GDPK adalah Arahan kebijakan yang dituangkan dalam program lima tahunan pembangunan kependudukan Indonesia untuk […]

Perumda Batiwakkal Tingkatkan Kinerja Lewat Pelatihan Berkala

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Tahun 2011, adalah tahun terakhir Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Batiwakkal menaikan tarif pelanggan. semenjak itu sampai sekarang belum pernah ada kenaikan tarif lagi. Padahal, dari PDAM se Kaltim, Perumda Batiwakkal yang paling rendah tarif pelanggan airnya. Bahkan, Direktur Utama Perumda Batiwakkal, Saipul Rahman menjelaskan, pihakya sudah 3 kali disurati […]

DPRD Dorong Pemanfaatan Optimal Panggung Hiburan Tepian Ahmad Yani, Gaungkan Seni Budaya Daerah

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Wakil Ketua l DPRD Kabupaten Berau, Syarifatul Syadiah, menyampaikan harapannya terkait panggung hiburan seni budaya yang baru diresmikan di Tepian Ahmad Yani, Tanjung Redeb minggu lalu. Karena telah didukung fasilitas oleh Pemerintah daerah hendaknya dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya untuk gaungkan seni budaya daerah guna mendukung wisata dan budaya lokal. “Berau ini […]

Pangan Kebutuhan Dasar, Wajib Lahirkan Perdanya

TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Menurut pandangan akhir Fraksi Partai Nasional Demokrat (NasDem) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Berau, yang disampaikan Sekretaris Fraksi NasDem, Sujarwo Arif Widodo beberapa waktu lalu, karena pangan merupakan kebutuhan dasar manusia sehingga hal wajib untuk Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau lahirkan Peraturan daerah (Perda)nya. Seiring dengan telah terbitnya UU nomo 18 […]

Perkuat Kemitraan, KPU Berau NGOPI Bersama Jurnalis

foto bersama dengan Ketua KPU Berau Budi H, dan Foto Ketua KPU Budi H TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Berau, menyelenggarakan acara “Ngobrol Pilkada” (NGOPI) bersama para jurnalis di Story Mount, Jl Gunung Panjang, Tanjung Redeb, Kamis malam (25/7/2024). Acara bertujuan mempererat hubungan antara KPU dengan rekan-rekan media agar seluruh tahapan Pemilihan […]