
Hadirkan Masyarakat Pemilih, KPU Mahulu Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara
MAHAKAM ULU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mahakam Ulu menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara pemilihan bupati dan wakil bupati Kabupaten Mahulu 2020.