Day: November 26, 2023

Meski Diguyur Hujan, Jalan Sehat HUT ke 52 Korpri Sukses

SAMARINDA – Guyuran hujan sejak pagi hari, tak menyurutkan semangat para ASN di Lingkungan Pemprov Kaltim maupun masyarakat se Samarinda, yang menyukseskan Jalan Sehat dalam rangka memperingati HUT ke 52 Korpri Tahun 2023, di Gelora Kadrie Oening Samarinda, Ahad 26 November 2023.

Loading

Bagikan:
Read More »

Kaltim Festival 2023 Digelar

JAKARTA – Tabuhan gendang di pentas rumah adat Kutai oleh Penjabat Gubernur Kaltim Akmal Malik tanda dimulainya Kaltim Festival 2023, “Gate of Nusantara”.

Loading

Bagikan:
Read More »

Akmal Malik Launching Wisata Belanja Islamic Center

SAMARINDA – Meskipun hujan, tidak menyurutkan semangat Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim Akmal Malik untuk meresmikan (launching) Wisata Belanja Islamic Center, dengan ditandai pengguntingan pita, di Halaman Parkir
Masjid Baitul Muttaqien  Islamic Centre Samarinda, Ahad (26/11/2023).

Loading

Bagikan:
Read More »

Psoriasis Fighter Kaltim Bersinergi Penuhi Hak Penyandang Psoriasis

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Komunitas Psoriasis Fighter Kaltim dibawah naungan Yayasan Psoriasis Nusantara mengadakan Talkshow dan Webinar yang mengusung tema Berdamai dengan Psoriasis, Mencari Solusi, Bukan Meratapi. Acara tersebut dilangsungkan dalam rangka memperingati Hari Psoriasis Se-Dunia.

Loading

Bagikan:
Read More »