Category: HUKUM & KRIMINAL

Berusaha Melawan Saat Hendak Ditangkap, Pelaku Penikaman Di Tepian Ketinting Ditembak

Foto Konferensi pers oleh kapolres Berau dan Pelaku Penikaman yang berhasil diamankan petugas. TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Berawal dari mabuk minuman keras, yang menyebabkan kesalahpahaman hingga berujung penikaman dan menghilangkan nyawa korban. Pelaku penikaman di Jalan Ahmad Yani sekitar tepian Pelabuhan Ketinting yang mana antara korban dan pelaku tidak saling mengenal, yang sampai menghilangkan nyawa korban akirnya ditangkap pada hari itu juga, Selasa (03/01/2023) sekitar jam 17.00 Wita. Penangkapan TSK berinisial A ditempat persembunyianya di wilayah Kelurahan Rinding Kecamatan Teluk Bayur. Dimana pelaku terpaksa dilumpuhkan dengan timah panas karena berusaha melawan saat hendak diamankan

Loading

Bagikan:
Read More »

Polisi Kejar Pelaku Penikaman Di Tepian Ketinting, Yang Sebabkan Korban Meninggal Dunia.

Foto ilustrasi penusukanFoto ilustrasi penusukan TANJUNG REDEB, swarakaltim.com – Apes dialami oleh seorang pemuda bernama Sofyan (27) yang ditikam oleh orang yang tidak dikenal di dekat Pelabuhan Ketinting Tepian Besar Jalan Ahmad Yani, Tanjung Redeb, pada Selasa (3/1/2023) dini hari sekitar pukul 00.30 wita. Namun setelah dilarikan ke Rumah Sakit nyawa korban tidak dapat ditolong akibat pendarahan dibekas luka tusukan. Sampai saat ini, pelaku penusukan masih dalam pengejaran pihak kepolisian. Kapolres Berau AKBP Sindhu Brahmarya melalui Kasi Humas Polres Berau Iptu Suradi mengatakan, dari keterangan seorang saksi, Sofyan saat itu menghubunginya dan mengatakan jika

Loading

Bagikan:
Read More »

Setelah 2 Bulan Gelar Operasi, Petugas Ringkus 10 TSK Sabu Seberat 133,77 Gram

Foto suasana konferensi pers oleh Polres Berau atas penangkapan 10 TSK dengan BB Sabu 133.77 Gram. TANJUNG REDEB, swarakaltim.com –  Setelah selama 2 bulan melakukan kegiatan operasi, yakni dari Bulan Oktober sampai dengan November 2022, akhirnya Petugas Polres Berau berhasil mengamankan sebanyak 10 Tersangka (TSK) kasus penyalahgunaan narkotika. Dari 10 Tersangka yang ditangkap, petugas berhasil mengumpulkan Barang Bukti (BB) sebanyak 133.77 Gram. Rencananya BB yang diperoleh petugas akan dimusnahkan. Press release pemusnahan barang bukti narkotika dilakukan di ruang Konferensi Pers Polres Berau, Jalan Pemuda, Selasa (20/12/2022) pada pukul 10.00 Wita. Menurut penjelasan dari Kapolres

Loading

Bagikan:
Read More »