Day: Desember 16, 2019

Sumur Migas di Sangatta Resmi Beroperasi

SANGATTA, Swarakaltim.com – Penemuan sumur migas baru di Sangatta Selatan, diharapkan mampu menjadi penambah pendapatan negara dan daerah. Selama ini, kata Ismu, pendapatan Kutim masih mengandalkan migas. Saat melakukan penekan tombol serine tanda dimulainya oprasi migas di Sangatta Selatan oleh Pertamian Sangatta, Ismu mengajak undangan untuk mendoakan sumur yang baru digali menjadi penambah sumber pendapatan bagi negara dan tentu juga daerah penghasilnya bakal meningkat dalam segala aspek. “Sumur yang digarap ini banyak manfaat dan dampak ekonominya kepada daerah serta negara, karena itu mari kita doakan agar berhasil,” ungkap Ismu. Selain itu, Ismu mengajak masyarakatnya

Loading

Bagikan:
Read More »

Rokok Ilegal Dimusnahkan BC Sangatta

SANGATTA, Swarakaltim.com – Kutim termasuk daerah yang rawan penyelahguanan rokok ilegela, ini terbukti peredaran rokok tanpa cukai di Kutim tetap marak. Banyaknya rokok ilegal ini terungkap ketika Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean C Sangatta, Selasa (10/12) lalu kembali melakukan pemusnahan Barang Milik Negara (BMN) hasil penindakan. Barang bukti yang dimusnahkan dengan cara dibakar yakni rokok atau tembakau ilegal sebanyak 89.580 batang. Kepala KPPBC Sangatta Hari Murdianto, tembakau yang dimusnakah bersamaan 42 botol minuman mengandung etil alkohol kesemuanya bernilai Rp41,7 juta yang diamankan di Sangkulirang, Kaubun, Kaliorang, Busang, Rantau Pulung,

Loading

Bagikan:
Read More »

Surprise, Produk Pabrik Karet Samarinda Untuk Ekspor

SAMARINDA, Swarakaltim.com – Kota Samarinda ternyata memiliki industri yang tak hanya mampu bersaing di kancah nasional, tapi juga internasional. Salah satunya, industri karet alam sebagai bahan baku produk ban. Terungkap saat kunjungan industri Dinas Perindustrian Kota Samarinda, melihat pabrik karet alam satu-satunya di Kalimantan Timur  untuk bahan baku pembuatan ban di PT Multi Kusuma Cemerlang (MKC), Kamis lalu (12/12). “Kami sekarang sudah mampu memproduksi 4,5 ton/jam atau sekitar 22.000 ton/tahun dengan jumlah karyawan sekarang sebanyak 204 orang yang 70% berasal dari masyarakat sekitar.” kata General Manager PT MKC Sudarmaji  saat menyambut kedatangan Rombongan Kepala Dinas Perindustrian

Loading

Bagikan:
Read More »